Sabtu, 08 November 2014

Tips Membeli Tiket Pesawat Secara Aman



Sekarang ini minat untuk travelling / wisata mulai meningkat seiring berjalannya waktu. Ini dikarenakan juga kebutuhan akan rekreasi serta kemudahan transportasi khususnya pesawat. Tiket pesawat sekrang ini tak lagi menjadi barang yang susah untuk didapatkan. Tiap maskapi penerbangan memiliki situs tersendiri untuk melayani penjualan tiket pesawat. Selain itu juga menjamurnya agen tiket jasa perjalanan.

Dengan beberapa kemudahan ini, kitapun harus berhati hati terutama kepada orang jahil yang belum kita kenal yang menawarkan tiket pesawat murah. Terdapat bebrapa oknum tak bertanggung jawab yang mengatasnamakan perusahaan / jasa agen tiket untuk menjual tiket palsu. Tak hanya lewat media online

Pertama, Beli tiket pesawat dari agen perjalanan online yang sudah terkenal / diketahui rekam jejak. Pada agen penjualan tiket, jadwal perjalanan serta harga tiket pesawat dari berbagai maskapai ditampilkan saat itu juga. Kebanyakan penipu tidak akan bisa melakukan hal ini, mereka pasti hanya dapat menawarkan beberapa maskapai saja.

Kedua, Jangan pernah membeli tiket pesawat melalui SMS / telepon dari pihak yang belum kita kenal. Apalagi jika nomor yang dituju itu hanya merupakan nomor handphone biasa. Biasanay agent tiket akan menggunakan call center dengan nomor telepon rumah.

Ketiga, Abaikan jika ada penawaran tiket pesawat murah yang dikirim via SMS. Sering SMS itu hanya tipu daya untuk mencari korban.

Keempat, Penyedia jasa perjalanan online menyediakan keleluasaan pada pelanggan. Agen perjalanan memberikan Anda keleluasaan untuk memilih maskapai penerbangan, memberikan rincian data penumpang dan berbagai metode pembayaran yang kita inginkan. Semuanya hanya membutuhkan waktu sekitar 2 menit. Sedangkan agen perjalanan palsu tidak memiliki teknologi yang dapat berintegrasi dengan sistem maskapai penerbangan.

Kelima, Cermati cara pembayaran. Ketika menyangkut cara pembayaran, ATM / SMS / Online banking adalah beberapa metode pembayaran yang sering dipakai di Indonesia. Ada beberapa cara yang dapat dicermati untuk memastikan apakah Anda membayarkan tiket pesawat ke agen perjalanan sungguhan atau palsu. Agen perjalanan besar, sering menggunakan layanan terintregasi dengan sistem peyaran di Bank. Jika kita mentransfer melalui ATM, Agen yang benar benra terpercaya akan mencantumkan nama perusahaan, bukan nama pribadi.

sumber: http://wisatakita.web.id

Paket Tour hemat

http://www.insanmadanitours.com/


Related Posts:

  • Memasang iklan disamping postingan blog Pemasangan iklan diblog pada lokasi yang tepat bisa memaksimalkan jumlah click. Dan salah satu lokasi yang bisa memaksimalkan click adalah di samping kiri atau kanan dari postingan, seperti contoh gambar di samping.… Read More
  • 10 Artikel bagi Pemula Bisnis OnlineArtikel di bawah adalah pilihan postingan lama yang pernah ditulis oleh admin blog bisnis online dimana merupakan referensi panduan dasar bisnis internet untuk pemula , dirasa patut dibaca bagi yang belum membacanya. Arti… Read More
  • 10 kata kunci - keyword- PopulerUntuk semua pembaca blog bisnis online yang kebetulan mampir, ada sedikit informasi kata kunci apa saja yg masuk di jajaran 10 besar top keyword search engine atau paling banyak dicari pada saat ini berkaitan dengan kateg… Read More
  • Status facebook dengan huruf arabSelain dengan tulisan terbalik di status facebook, kita juga bisa menuliskan huruf Arab di status facebook kita.Jadi selain nge fesbuk, kita dan pembaca status kita dapet pahala..amin. Kita hanya butuh 3 langka… Read More
  • 12 Prinsip Untuk Sukses Berbisnis di Internet95% dari bisnis internet murni sudah akan bangkrut sebelum ulang tahunnya yang kelima. Dan 5% darinya pasti setuju dengan 12 prinsip yang saya uraikan di bawah ini untuk mencegah kebangkrutan. Dan kalau bisnis internet Anda t… Read More

0 komentar:

Posting Komentar